LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
LKPD KIMIA KELAS X
MATERI POLA KONFIGURASI ELEKTRON
Mata Pelajaran : Kimia
Kelas  : X
Judul LKPD : LKPD Pola Konfigurasi Elektron
  A. Kompetensi Dasar
  
    3.3. Menjelaskan konfigurasi elektron dan pola konfigurasi elektron terluar
    untuk setiap  golongan dalam tabel periodik.
  
  
    4.3. Menentukan letak suatu unsur dalam tabel periodik berdasarkan
    konfigurasi elektron.
  
  B. Tujuan Pembelajaran 
  Setelah kegiatan pembelajaran ini diharapkan kalian akan dapat:
  
    1. Menuliskan konfigurasi elektron berdasarkan kulit dan subkulit dalam
    bentuk diagram orbital.
  
  2. Menentukan bilangan kuantum elektron terakhir dari suatu atom.
  LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
DOWNLOAD LKPD FORMAT MICROSOFT WORD
    KLIK UNTUK DOWNLOAD