Verifikasi LTMPT Error!!! Ini Caranya

Situs LTMPT Error, Cara Verifikasi Data Siswa di LTMPT. Verifikasi LTMPT Error!!! Ini Caranya..silahkan di baca. apabila situsnya tidak bisa di buka atau error, caranya ada paling Bawah.

1. Login Ke Situs https://portal.ltmpt.ac.id menggunakan email dan password yang telah di daftarkan sebelumnya. apabila salah password silahkan klik menu lupa password, dan untuk resetnya aka di kirim melalui email yang terdaftar.

Cara Verifikasi Data Siswa di LTMPT

2. Anda akan di arahkan menuju dashboard portal LTMPT. dan Pilih menu verifikasi dan Validasi Data Sekolah atau Siswa (VERVAL)
Cara Verifikasi Data Siswa di LTMPT

3. Dihalaman verifikasi data siswa, periksa dat ANda dengan teliti. ISi kolom NIK, agama, alamat, nomo telepon (No HP), dan yang masih kosong. Apabila ada kesalahan data, lakukan perubahan melalui Operator Sekolah. dan Kemudian Tekan tombol Perbaruhi Data
Cara Verifikasi Data Siswa di LTMPT

4. Tekan tombol selanjutnya untuk berpindah ke halaman verifikasi riwayat sekolah. Mohon untuk memeriksa kevalidan Data Anda. Jika terdapat kesalahan mohon untuk melakukan perbaikan memalui Operator Sekolah, Setelah tu tekan tombol Perbarui Data
Cara Verifikasi Data Siswa di LTMPT

5. Tekan tombol Selanjutnya untuk berpindah ke halaman Unggah Pasphoto. Ungga pasfoto Terbaru Anda sesuai dengan ketentuan yang terrera di bawah ini

6. Tekan tombol selanjutnya untuk berpindah ke halaman Penyesuaian Pasfoto.

7. Tekan tombol selanjutnya untuk berpindah ke halaman konfirmasi data

8. Pastikan data Anda sudah benar. Apabila sudah yakin, centang pertanyaan dan tekan tombol Simpan Permanen

9. Jika sudah simpan permanen maka Data Anda tidak bisa di Ubah Lagi

10. Selesai. Anda sekarang Sudah Verifikasi Akun LTMPT. Selamat.....

Note : Verifikasi LTMPT Error!!! Ini Caranya:
Kalau situs LTMPT error atau tidak bisa di buka, Gunakan VPN. Semoga bermanfaat.